Siapa yang tidak kenal Kim Jeong-hoon? Waduh… kalau yang gak kenal, nonton Princess Hours dulu deh. Yup… dia yang meranin karakter si pangeran terlantar Lee Yool yang langsung melejitkan namanya dan dielu-elukan pada tahun 2006 silam.
Artis kelahiran 1979 ini mengawali karirnya sebagai personil group UN, tapi kemudian bubar dan masuk ke dunia akting yang ternyata langsung membuatnya terkenal. Belakangan, Jeong-hoon belajar bahasa mandarin untuk melebarkan sayapya ke negera lain, RRC mengikuti jejak Jang Nara dan Chae-rim.
Well, ini biodatanya
Nama lengkap : Kim Jeong-hoon
Tanggal lahir : 20 Januari 1979
Gol. Darah : AB
Tinggi Badan : 178 cm
Berat Badan : 60 kg
Film/ Drama : Orange (2002), Shut up! (2004), DMZ (2004), Goong/Princess Hours (2006), Fog Street/Drama City (2006).
Artis yang pernah menempuh pendidikan kedokteran gigi di Seoul National University ini ternyata memiliki IQ di atas rata-rata (IQ-nya kira-kira 146). Fiuh…
Jeong-hoon pernah mengikuti acara Takeshi Kitano Presents Comaneci University Mathematics yang digelar Fuji TV pada 2007 silam. And you know what? He’s the winner, padahal pesertanya berasal dari sejumlah mahasiswa unggulan mulai dari Amerika, Jepang, bahkan sutradanya tv itu sendiri. Saluuut…
Jeong-hoon bahkan mampu menyelesaikan soal-soal yang diberikan dengan sangat mudah dan dengan cara unik dan orisinil dalam menjawab.
Well, Tampan, Cute, Keren, Tinggi, pintar… apalagi coba?
0 komentar:
Posting Komentar